KulturRa.net adalah ruang bebas, sebuah platform baru yang mejadi wadah bagi penikmat, pelaku, dan penulis seni agar karya seni mereka dapat diapresiasi oleh masyarakat luas.
Karya yang disajikan di sini tidak hanya sebatas karya seni lukis, namun juga karya tiga dimensi dengan berbagai media dan teknik. Kami juga menghadirkan kerajinan berupa produk home décor maupun craft yang fungsional namun sangat memperhatikan unsur estetika. And all are hand made! Karena kita mencintai kreativitas dan cratfmanship yang tanpa batas.
Tertarik untuk memamerkan karyamu atau mempublikasikan event senimu disini? Contact Us !